Saturday, July 28, 2012

Karya-karya Lengkap Terjemahan Edgar Allan Poe

edgar allan poe dengan ekspresi yang suram, sendirian, tanpa senyum, dan penuh misteri
Cerpen Horor - Saya memang pernah berkata kalau saya belum begitu mengenal karya-karya Edgar Allan Poe. Namun, begitu saya mengenalnya, saya langsung jatuh cinta pada pandangan pertama. Beberapa alasan yang bisa saya utarakan adalah Edgar itu sendiri, bahasa yang digunakan, dan penyakit jiwa yang tega menikam sesama manusia. Dengan kecintaan saya terhadap Poe itulah, saya kemudian membuat satu blog yang berisi karya-karya Edgar Allan Poe yang sudah diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, Eleonora.

Saya akan mengupdate postingan ini secara berkala, saat setiap karya Edgar sudah berhasil saya terjemahkan yang saya posting ke dalam blog Eleonora tersebut. Oke, berikut list yang sudah saya terjemahkan:

1. Eleonora, Edgar Allan Poe (1850)
2. Kucing Hitam, Edgar Allan Poe (1843)
3. Detak Jantung dan Hati yang Meracau, Edgar Allan Poe (1843)

0 komentar