Film horor "The Tall Man" berkisah tentang hilangnya bocah-bocah secara misterius di sebuah kota pertambangan yang terisolasi. Menurut desas-desus dari warga kota tersebut, bocah-bocah tersebut menghilang karena diculik oleh sesosok entitas misterius. Di mana warga mengenalnya dengan sebutan "The Tall Man". Seorang perawat kota bernama Julia Denning (diperankan oleh Jessica Biel) tampaknya tidak mempercayai hal tersebut. Namun, ketika anaknya David menghilang di suatu tengah malam buta, sosok misterius yang menjadi gosip warga menelusup masuk ke dalam pikirannya. Benarkah David dan anak-anak lain menghilang karena diculik oleh "The Tall Man"?
Untuk Indonesia? Saya belum mendapatkan informasi terbarunya. Tertarik untuk menontonnya? Tonton dulu trailernya di bawah ini:
0 komentar